HP Samsung W22 5G, Unggulkan Desain yang Lebih Menonjol

359
Spesifikasi HP Samsung W22 5G, Unggulkan Desain Lebih Menonjol
Ilustrasi Spesifikasi HP Samsung W22 5G. Foto: Ist/Net

Texno.ID – HP Samsung W22 5G merupakan salah satu model Galaxy Z Fold 3 yang unik. Model ini merupakan eksklusif untuk market China dan akan hadir di seluruh dunia.

Laporan yang menunjukkan bahwa perusahaan sengaja mengungkap desain smartphone lipat terbaru ini pada bulan Agustus mendatang. Secara eksklusif, model Cina ini juga akan tersedia di seluruh dunia.

Mengikuti perkembangan dari pasar atau target market yang semakin mengunggulkan barang mewah, maka secara strategis Samsung menempatkan smartphone tahan air dengan berbagai seri.

Mengunggulkan akan ketahanan terhadap air. Tidak heran jika desain mewah, namun juga tetap berkualitas untuk penggunanya.

Review Spesifikasi HP Samsung W22 5G

Sejak beberapa tahun terakhir ini Samsung memang sedang gencar merilis produknya. Galaxy Fold dan Z Fold 2 yang hadir di Cina pada dua tahun lalu.

Seri tersebut disebut Galaxy W20 dan Galaxy W21 yang cukup sukses menjadi tren. Maka hal ini akan berlanjut dalam Z Fold 3 atau W22 5G, dengan desain yang lebih elegan.

Baca:  HP Vivo V21 5G Akan Segera Hadir dengan Kamera Selfie 44MP

Kabarnya salah satu seri ini cenderung memiliki spesifikasi yang mirip dari sebelumnya. Namun kabar baiknya, desain yang Samsung tawarkan memiliki daya tarik yang menawan. Bahkan untuk ketersediaan handset yang lebih tinggi dari model standar biasanya. Nah, berikut ini detail spesifikasi HP Samsung W22 5G.

Slot SIM dan Jaringan

Dalam series terbaru yang satu ini akan menyediakan penyimpanan mencapai 512 GB. Hal ini akan membuat penggunanya lebih nyaman dalam berbagai penggunaan yang menguras ruang.

Tersedia dua slot untuk dua SIM. Hal ini akan membuat penggunanya bebas untuk menggunakan dua kartu berbeda. Misalkan untuk nomor pribadi dan bisnis.

Bahkan jaringan yang tersedia mencapai 5G. Ini berarti bahwa jaringan internet yang tersedia lebih cepat dan akan memudahkan dalam berbagai kegiatan.

Baca:  Samsung Galaxy M52 5G Lulus TKDN Akan Rilis, Berikut Spesifikasinya

Seri ini sudah beredar di luar dan akan segera menyapa penggemarnya di Tanah Air. Samsung sendiri selalu berinovasi dengan cepat dan menghadirkan berbagai seri bahkan membuat tren. Apapun yang seri ini rilis selalu menjadi sorotan di pasaran. Bahkan tidak jarang selalu sold out dengan cepat.

Desain

Jika kita mengamati dari segi desain, maka akan ada yang lebih menonjol dari sebelumnya. Terdapat garis vertikal yang akan menghiasi berwarna emas.

Peluncurannya akan tersedia warna hitam yang elegan. Samsung garapan Cina yang satu ini diharapkan bisa menjadi salah satu smartphone premium di pasar luas.

Perkiraan Harga HP Samsung W22 5G

Untuk peluncurannya pada bulan Agustus mendatang, masih belum ada keterangan lebih lanjut lagi. Hanya saja, banyak yang spekulasi bahwa harga akan lebih baik daripada seri sebelumnya.

Baca:  Samsung Galaxy SmartTag+, Perangkat Untuk Melacak Benda Hilang

Hal ini bisa kita bandingkan ketika peluncuran Galaxy 5G dari tahun lalu. Harga yang mereka banderol mencapai $3.088. Jika kita bandingkan dari seri sebelumnya yang memiliki spesifikasi mirip saja, sudah mengalami kenaikan yang lumayan.

Keduanya memiliki desain emas yang sedikit berbeda, hadir lebih panjang. Maka hal ini bisa terjadi pada seri kali ini dengan desain lebih menonjol dan elegan.

Brand dari Samsung sendiri selalu terkenal dengan menawarkan harga premium. Namun tetap dengan kualitas yang bisa bersaing dan cenderung awet daripada lainnya.

Smartphone dengan desain yang bisa kita lipat ini sekilas akan terlihat kecil. Namun bisa kita gunakan menjadi normal, dengan pembawaan yang lebih ringkas dan masa kini.

Jika Anda tertarik untuk menggunakan model lipat ini, maka segera nantikan bulan mendatang. HP Samsung W22 5G membawa napas baru dengan kecepatan jaringan teruji.