Perbedaan Deep Web dan Dark Web, Berikut Ini Penjelasan Lengkapnya!

572
Perbedaan Deep Web dan Dark Web, Berikut Ini Penjelasan Lengkapnya!
Ilustrasi Perbedaan Deep Web dan Dark Web. Foto: Ist/Net

Texno.ID – Perbedaan antara Deep Web dan Dark Web memang perlu kita ketahui secara bersama-sama. Tetapi sebelum lebih lanjut ke pembahasan, apakah Anda sebelumnya pernah mendengar istilah keduanya?

Bisa kita ibaratkan seperti sebuah alam bahwa internet merupakan layaknya fenomena gunung es. Dari penampakan itu yang berada di atas permukaan air laut, maka hanya kecil dari sebuah internet yang sering Anda kunjungi.

Sementara di bawah permukaan air laut, masih ada banyak fenomena yang jauh lebih besar dan tidak terlihat. Itulah ibarat dari kedua istilah itu dan yang merupakan bagian dari bawah permukaan air laut. Supaya lebih jelasnya lagi, mari kita simak penjelasannya berikut ini.

Inilah Perbedaan Deep Web dan Dark Web yang Lebih Mendasar untuk Anda Ketahui

Internet yang sering Anda gunakan untuk mencari sesuatu melalui Google itu merupakan Visible Web. Ini merupakan sebuah situs yang telah terindeks, sehingga bukanlah web yang lain.

Akan tetapi, saat ini telah ada banyak jumlah Visible Web yang berada di internet dan dapat mencapai hingga miliaran web terindeks. Setelah mendengar kata miliaran, pasti Anda akan berpikir bahwa jumlahnya banyak bukan?

Tapi siapa sangka, ternyata itu hanya sebagian kecil daripada internet. Mengapa? Sebab, di dalamnya masih terdapat web dan yang lebih banyak lagi dan tidak terindeks.

Mungkin kini Anda mulai paham mengenai kedua web tersebut. Tetapi sebagian besar orang akan mengasumsikan bahwa keduanya itu sama, padahal tidak.

Mengenal Istilah Lebih Jauh Lagi

Sebelum menuju ke pembahasan mengenai perbedaan antara Deep Web dan Dark Web, ada baiknya Anda ketahui dahulu artinya. Deep Web merupakan bagian dari internet yang tidak bisa terindeks oleh mesin pencari seperti Yahoo dan Google.

Meskipun Anda tidak bisa menelusurinya, tetapi Anda dapat mengaksesnya melalui browser yang sering Anda gunakan. berbeda dari Dark Web yang malah berbahaya dan rentan pada virus.

Justru dengan mengakses Deep Web, ini jauh lebih aman dan secara tidak sadar, Anda pernah melakukannya. Salah satu jenis dari Deep Web adalah seperti Dropbox dan Google Drive.

Dark Web

Sebelum lebih lanjut lagi perbedaan dari Deep Web dan Dark Web, Anda perlu mengetahui setiap masing-masingnya. Dark Web adalah jaringan internet kolektif dan tersembunyi sebab, hanya dapat diakses oleh sebuah web browser spesialis saja.

Sebab segala informasi yang terkandung dalam Dark Web hanya bisa diakses melalui mesin pencarian seperti Bing dan Google.

Untuk bisa mengaksesnya, Anda harus menggunakan software yang telah terenkripsi. Sebenarnya di dalam Dark Web terdapat berbagai macam informasi yang tidak dapat Anda akses dengan sendiri.

Perbedaan

Perbedaan dari Dark Web yang pertama yaitu Deep Web merupakan situs internet yang memang tidak terindeks pada mesin pencarian. Sementara Dark Web telah terancang dengan enkripsi dan sengaja disembunyikan.

Untuk bisa mengakses Deep Web, Anda tidak membutuhkan browser khusus maupun VPN dan sejenisnya. Sementara itu, untuk mengakses Dark Web Anda harus menggunakan VPN dan Tor Browser.

Untuk soal keamanannya, Dark Web mempunyai tingkat keamanan lebih rendah. Sebab untuk bisa akses Dark Web, Anda harus menggunakan software tambahan lagi.

Perbedaan lain dari Deep Web dan Dark Web yaitu pada besar tidaknya dari keduanya tersebut. Karena Dark Web merupakan sebagian kecilnya saja. Sementara Deep Web adalah bagian terbesar dari sebuah internet.